Tips Menghadapi Ujian Kompetensi Guru ataupun Ujian yg Lain

Assalamu 'alaikum wr.wb.



Hayo, tunjuk jari bagi yg sudah siap mental menghadapi ujian! 😁
Saya yakin hanya 1 diantara 100 orang yang benar-benar siap secara psikologis maupun praktis menghadapi setiap ujian. Keyakinan saya ini timbul dari pengalaman yang saya temui diantara rekan kerja dan rekan studi, hampir semua teman jika ditanya apakah sudah belajar menghadapi ujian jawabannya adalah belum.


Berikut ini adalah beberapa tips dari pengalaman pribadi jika hendak menghadapi ujian.


A. Persiapan Psikologis / Mental

1. Aturan Pertama
    "Tidak ada kualitas yang terlepas dari kualitas sebelumnya."

Pernahkah Anda membayangkan betapa sulitnya sebuah kualitas produk terbentuk jika bahan dasarnya adalah bahan baku yang tak berkualitas? Sebaliknya sebuah produk berkualitas tentu berasal dari mutu bahan yang berkualitas juga. Begitu pula manusia, kualitas hasil ujian kita juga ditentukan oleh kualitas apa yang kita lakukan sebelum, selama, dan setelah ujian.
Anda pasti paham dengan apa yang saya maksud.

Mulai saat ini dan seterusnya, yakinlah bahwa kualitas kita ditentukan dari apa yang kita lakukan sebelumnya. Hampir tidak mungkin bagi yang tidak mempersiapkan diri sebelum ujian, akan berhasil sepenuhnya dalam ujian. Mungkin itulah sebabnya peluang diterima CPNS dalam tes CPNS itu sebenarnya besar, karena dari para pendaftar hanya 1 % diantara mereka yang sungguh-sungguh mempersiapkan mental dan materi menghadapi ujian sejak dini, sisanya yaitu 99% pastilah para pendaftar yang belajarnya hanya pada saat menjelang ujian tiba.

2. Aturan Kedua

bersambung...

Tidak ada komentar

Posting Komentar

Kami tunggu tanggapan Anda!

Terima Kasih.

© all rights reserved
dibuat dengan penuh oleh Wiji Hatmoko